4 Tips Awet Muda dan Cara Merawat Wajah Agar Awet Muda

http://howtoindo.blogspot.co.id/2017/03/4-tips-awet-muda-dan-cara-merawat-wajah.html

4 Tips Awet Muda dan Cara Merawat Wajah Agar Awet Muda - Siapa sih yang tidak mau awet muda ? Pasti semua ingin awet muda bukan ? Kali ini saya akan sharing tentang 4 Tips Awet Muda dan Cara Merawat Wajah Agar Awet Muda.

Pada dasar nya jika ingin awet muda di mulai dari diri sendiri, apakah diri kalian mau untuk menjalani prosedur yang tepat agar kalian bisa awet muda. berikut adalah 4 Tips Awet Muda dan Cara Merawat Wajah Agar Awet Muda.

4 Tips Awet Muda  


1. Makan Sehat  

Anda harus memikirkan pola makan dan menu makanan sehat. Hindari junk food, gorengan, hingga makanan serba manis. Sekali waktu tak apa-apa dikonsumsi, tapi jika terlalu sering akan memicu penyakit. Dengan begitu Amda harus makan sehat kaya antioksidan dan mineral penting, agar tubuh Anda tetap terlindungi.

2. Vaksinasi Rutin

Beberapa penyakit yang banyak diidap wanita kini banyak vaksinnya. Salah satunya yakni deteksi dini kanker rahim yang bisa dicegah dengan IVA atau pap smear rutin. Bahkan, Anda juga harus mencegah osteoporosis dengan mengonsumsi makanan tinggi kalsium.

3. Hindari Stres

Cobalah untuk menghilangkan stres dari hidup Anda. Karena stres merupakan penyebab terbesar munculnya penyakit ganas. Bahkan ketika Anda ingin cepat mendapat keturunan, harus pintar mengelola stres untuk cegah infertilitas.

4. Cek ke Dokter apakah ada Penyakit mematikan

Anda juga harus sadar dengan gejala dari penyakit yang sering menyerang kaum hawa. Antara lain PCOS, kanker payudara dan kanker ovarium. Lakukan deteksi dini dan kenali gejalanya agar tak terlambat ditangani. 


Cara Merawat Wajah Agar Awet Muda


1. Minum Air Putih 8 Gelas/Hari

Dengan meminum Air Putih 8 Gelas/Hari dapat menunda penuaan dini dan mencegah keriput pada wajah. Karna Air Putih dan Mineral sangat ampuh untuk menetral kan racun yang ada di dalam tubuh kita. dengan begitu kulit wajah akan terasa lembab.

2. Tidur Teratur

Tentu saja jika kita suka begadang otomatis kantung mata kita akan hitam dan kendur, dan juga jika kita terlalu banyak begadang maka muka kita akan terlihat pucat. maka dari itu Tidur yang teratur agar bisa awet muda.

3. Hindari Rokok dan Minum Kopi 

Kalau kamu suka Minum Kopi atau Merokok, sebaik nya hindari hal tersebut karna akan mengakibatkan penuaan dini secara bertahap. Jadi Hidari Rokok dan Minum Kopi atau Minuman yang mengandung Kafein nya tinggi.

 

0 Response to "4 Tips Awet Muda dan Cara Merawat Wajah Agar Awet Muda"

Posting Komentar